Everton Dihajar Lyon 3 Gol Tanpa Balas

KompasTV 2017-11-03

Views 61

Groupama Stadium menjadi saksi kekalahan Everton atas wakil Perancis Olympique Lyon. Babak pertama berlangsung imbang 0 – 0.



Gol tuan rumah tercipta di menit ke – 68.



Dua menit berikutnya skor bertambah untuk Lyon lewat sepakan Houssem Aouar.



Gol terakhir terjadi dua menit jelang bubaran lewat Memphis Depay.



Kemenangan ini membawa armada Bruno Genesio menempati peringkat kedua Grup E dengan mengemas 8 poin.


Share This Video


Download

  
Report form