VIVA Top3 Penyerangan Gereja dan Adik Perempuan Kim Jong-un

VIVA.co.id 2018-02-12

Views 21

VIVA – Aksi penyerangan brutal terjadi di Gereja Santa Lidwina, Sleman, Yogyakarta, pada Minggu pagi, 11 Februari 2018. Kim Yo-jong, adik perempuan pemimpin Korea Utara , Kim Jong-un, menjadi pusat perhatian di Korea Selatan. Seorang desainer cilik bernama Akeyla Naraya Alyandina berhasil membawa nama Indonesia ke kancah internasional. Saksikan selengkapnya di VIVA Top3.


Share This Video


Download

  
Report form