Syahrini kembali buat sensasi dengan berfoto tidak sopan di Holocaust Memorial Berlin - TomoNews

TomoNews Indonesia 2018-04-03

Views 8

JERMAN —Belum selesai kontroversi karena berfoto di tol Surabaya, lagi-lagi kini Syahrini bikin ulah setelah befoto di Berlin, Jerman.

Pasalnya kali ini Syahrini berfoto di lokasi bersejarah yakni di monumen peringatan atas pembantaian kaum Yahudi oleh Nazi atau yang dikenal dengan sebutan Holocaust.

Share This Video


Download

  
Report form