3 Rumah di Poris Indah Tangerang Ludes Terbakar

VIVA.co.id 2018-09-13

Views 3

VIVAnews - Tiga rumah ludes terbakar di Perumahan Poris Indah, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang, pada Kamis 4 September 2014. Tidak ada korban jiwa akibat kebakaran tersebut, Namun akibat kebakaran tersebut, kerugian ditaksir mencapai ratusan juta Rupiah.

Share This Video


Download

  
Report form