VIVA – Seorang pekerja migran asal Indonesia diduga menjadi korban penganiayaan oleh majikannya di Malaysia. Penganiayaan yang dilakukan selama 8 tahun ini mengakibatnkan korban mengalami kebutaan.