Korban Tewas Kecelakaan Bus di Pagar Alam Jadi 27 Orang

Metrotvnews.com 2019-12-24

Views 78

Korban tewas akibat kecelakaan tunggal bus masuk jurang di Pagar Alam, Sumatera Selatan bertambah menjadi 27 orang. Satu di antaranya merupakan warga yang membantu evakuasi. Polisi hingga kini masih menyelidiki penyebab pasti kecelakaan tersebut.
Korban Tewas Kecelakaan Bus di Pagar Alam Jadi 27 Orang

Share This Video


Download

  
Report form