Festival Musim Semi adalah tahun baru Tiongkok yang dihitung berdasarkan kalender lunar dan imlek. Sebelum Imlek biasanya ada ritual bersih-bersih tempat tinggal maupun tempat ibadah dan beberapa ritual lainnya.
Inilah Tradisi Perayaan Tahun Baru Imlek