Banjir Bondowoso Diduga Akibat Alih Fungsi Lahan

Metrotvnews.com 2020-01-31

Views 14

Wakil Bupati Bondowoso Irwan Bachtiar menyebut banjir bandang yang terjadi di Bondowoso diduga akibat adanya alih fungsi lahan di lereng Gunung Raung. Lahan yang awalnya merupakan pepohonan dialihfungsikan menjadi lahan perkebunan. 
Banjir Bondowoso Diduga Akibat Alih Fungsi Lahan

Share This Video


Download

  
Report form