Tiga Siswa SMP Pelaku Perundungan di Purworejo Ditetapkan Tersangka

Metrotvnews.com 2020-02-13

Views 44

Aksi perundungan siswa SMP terhadap seorang siswi kembali terjadi di Purworejo. Saat ini ketiga pelaku perundungan sudah ditetapkan sebagai tersangka.
Tiga Siswa SMP Pelaku Perundungan di Purworejo Ditetapkan Tersangka

Share This Video


Download

  
Report form