Tunda Mudik ke Kampung Halaman Guna Cegah Penyebaran Covid-19

Metrotvnews.com 2020-03-28

Views 46

Pasca-ditemukannya lima orang warga Purbalingga yang positif terjangkit covid-19, anjuran untuk para perantau agar tidak mudik terus disampaikan sejumlah kepala daerah termasuk Bupati Purbalingga. Hal ini dilakukan guna menghindari resiko penularan covid-19.
Tunda Mudik ke Kampung Halaman Guna Cegah Penyebaran Covid-19

Share This Video


Download

  
Report form