Tinjau Lokasi Banjir Kalsel, Ini Kata Presiden Jokowi

VIVA.co.id 2021-01-18

Views 46

VIVA – Presiden Jokowi telah tiba di Provinsi Kalimantan Selatan atau Kalsel. Di sana, Jokowi langsung menuju Kabupaten Banjar, tepatnya memantau di jembatan Pakauman, Kecamatan Martapura Timur. Terlihat mendampingi Menteri PUPR Basuki Hadimuljono. Jokowi mengatakan, saat melihat kondisi sungai Martapura, air masih meluap.


Share This Video


Download

  
Report form