VIVA – Rekaman video angkot menghindari pengendara yang terjatuh di jalanan viral di media sosial. Angkot tersebut sampai terguling usai menghindari pemotor agar tak terlindas.