DPR Imbau Pemerintah Jaga Batas Aman Rasio Utang Negara

Views 2.6K

Ketua DPR Puan Maharani memimpin sidang pembukaan masa persidangan I tahun sidang 2021-2022 dan pidato Presiden dalam rangka penyampaian pengantar atas RUU tentang APBN tahun anggaran 2022 beserta nota keuangannya dan dokumen pendukungnya di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (16/8).

Share This Video


Download

  
Report form