Tabrak Pohon di Sekitar Sirkuit, Pebalap Motor Kuntet Khalisa Meninggal Dunia

KompasTV 2022-03-07

Views 1

MUNA, KOMPAS.TV - Seorang pebalap motor asal Kendari, Kuntet Khalisa tewas saat balapan Road Race Open Championship, yang digelar di sirkuit sarana olahraga La Ode Pandu, Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara.

Peristiwa ini terjadi di lap ke-4 dalam guyuran hujan, saat pebalap dengan nomor start 154 ini sedang melaju dengan kecepatan tinggi, dan langsung menabrak pohon di sekitar sirkuit pada hari Minggu (6/03) sore.

Baca Juga Gaji Pebalap MotoGP Sentuh Ratusan Milliar, Siapa yang Punya Gaji Tertinggi? Simak Selengkapnya di https://www.kompas.tv/article/266846/gaji-pebalap-motogp-sentuh-ratusan-milliar-siapa-yang-punya-gaji-tertinggi-simak-selengkapnya

Usai insiden, beberapa pebalap berusaha untuk menyadarkan Kuntet Khalisa dan membawa ke rumah sakit LM Baharuddin, tetapi nyawanya tidak tertolong.





Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/267870/tabrak-pohon-di-sekitar-sirkuit-pebalap-motor-kuntet-khalisa-meninggal-dunia

Share This Video


Download

  
Report form