6 Pengawal Rizieq Shihab Diduga Ditembak dari Dekat, Ada Bekas Penyiksaan, Kata FPI

TempoVideo 2022-11-21

Views 40

Front Pembela Islam (FPI) mengeluarkan keterangan terbaru ihwal kondisi jenazah enam laskar mereka yang tewas dalam insiden bentrokan dengan aparat kepolisian di kawasan Tol Cikampek, tepatnya dekat Pintu Tol Karawang Timur, Jawa Barat pada Senin.

Share This Video


Download

  
Report form