Ratusan Emak-emak Kepung Rumah Bandar Narkoba, Pelaku Kabur

SINDOnews 2023-02-28

Views 1

Ratusan emak-emak di Mandailing Natal, Sumatera Utara, mengepung rumah bandar narkoba. Mereka kesal sekaligus khawatir atas peredaran narkoba yang merajalela.

 

Sumber : https://video.sindonws.com/play/40873/ratusan-emak-emak-kepung-rumah-bandar-narkoba-pelaku-kabur

Share This Video


Download

  
Report form