SOLO, KOMPAS.TV - Wali Kota Solo, Jawa Tengah, Gibran Rakabuming Raka, siap diperiksa bawaslu terkait dugaan curi start kampanye.
Ini terkait dengan penempelan stiker Ganjar, dan Bacaleg PDI Perjuangan beberapa waktu lalu.
Tak hanya terkait penempelan stiker, tapi juga video ajakan memilih PDI Perjuangan dan Ganjar.
Walau saat ini, video tersebut sudah dihapus dari media sosial PDI Perjuangan.
Baca Juga Momen Jokowi Blusukan Bareng Prabowo dan Ganjar di Pasar Pekalongan di https://www.kompas.tv/video/438968/momen-jokowi-blusukan-bareng-prabowo-dan-ganjar-di-pasar-pekalongan
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/438969/buntut-tempel-stiker-dan-video-ajak-pilih-ganjar-gibran-siap-diperiksa-bawaslu