PSI Unggah Video Sosok Mawar Mirip Kaesang, Ini Tanggapan Jokowi dan Gibran

KompasTV 2023-09-22

Views 1

JAKARTA, KOMPAS.TV - Video berlatar gambar siluet dan suara diduga mirip Kaesang Pangarep diunggah Partai Solidaritas Indonesia (PSI) di akun media sosialnya.

Video bernarasi mawar ini menyampaikan sosok yang bilang belum punya pengalaman politik, namun punya mimpi untuk Indonesia.

Video memang tidak menampilkan sosok Kaesang hanya siluet pria berkacamata di akhir. Namun suara yang menarasikan video ini diduga mirip dengan suara Kaesang.

Video ini diunggah seiring dengan pernyataan sejumlah pengurus yang mengeklaim Kaesang siap masuk ke PSI.

Baca Juga Moment AHY Deklarasi Dukung Prabowo Jadi Capres RI 2024 di https://www.kompas.tv/video/445762/moment-ahy-deklarasi-dukung-prabowo-jadi-capres-ri-2024

#psi #kaesang #jokowi #gibran

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/445764/psi-unggah-video-sosok-mawar-mirip-kaesang-ini-tanggapan-jokowi-dan-gibran

Share This Video


Download

  
Report form