Ribuan warga mendatangi GOR Jatidiri Semarang, Jawa Tengah, Selasa (17/10). Mereka memberikan dukungan kepada Gibran Rakabuming Raka untuk maju cawapres pada Pemilu 2024.
Dukungan diberikan karena melihat sosok Gibran sebagai politikus muda yang cerdas. Selain itu, mereka juga menilai Gibran telah berhasil membangun Kota Solo.
Bawaslu Kota Semarang melakukan pengawasan guna memastikan tidak ada atribut parpol pada acara ini.
Sebelumnya, MK memutuskan batas usia capres dan cawapres untuk maju dalam Pemilu 2024
Kontributor: Kristadi