Tangis Paman Pegi Setiawan Pecah, Sebut Aep Pembohong Terkait Kasus Vina

KompasTV 2024-05-30

Views 16

CIREBON, KOMPASTV Paman Pegi Setiawan menangis saat meluapkan amarahnya terkait kesaksian Aef.

Sandi Ibnu Zalil membantah kesaksian Aef yang bilang pegi adalah pembunuh vina dan eky

"Bohong, fitnah, Aef itu bohong, dia anak baik, jadi tulang punggung keluarga. Anaknya soleh," kata Paman Pegi, Ibnu Zalil.

Berkali-kali dalam wawancara Ibnu mengatakan kesaksian Aef adalah fitnah.

Pegi Setiawan sempat dihadirkan Polisi dalam konferensi pers pada Minggu 26 Mei 2024.

Pegi pun menyangkali dugaan yang disampaikan polisi terkait pembunuhan Vina dan Eky pada 2016 silam.

"Saya tidak pernah melakukan pembunuhan, itu fitnah. Saya rela mati," ujar Pegi pada Minggu, (26/5/2024).

Video Editor: Bara Bima
#pegisetiawan #pamanpegi #aef

Baca Juga Kuasa Hukum Pegi Setiawan Ungkap Kondisi Kliennya di Tahanan di https://www.kompas.tv/video/511644/kuasa-hukum-pegi-setiawan-ungkap-kondisi-kliennya-di-tahanan



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/511646/tangis-paman-pegi-setiawan-pecah-sebut-aep-pembohong-terkait-kasus-vina

Share This Video


Download

  
Report form