Golkar 'Buka Lowongan' Pendamping Airin Rachmi di Pilgub Banten

KompasTV 2024-07-12

Views 10

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sekjen Partai Golkar, Lodewijk Paulus sebut partainya membuka pintu komunikasi kepada partai politik lain untuk membahas pendamping Airin Rachmi Diany yang maju di Pilgub Banten.

Sebab Golkar sebut belum menugaskan Airin untuk mencari sosok bakal cawagubnya di Banten.

Golkar tak menampik telah berkomunikasi dengan PDIP membahas Pilkada Banten.

Menurut Lodewijk wajar jika ada parpol yang mendekat mencari koalisi.

Namun ia menegaskan hingga saat ini belum ada penugasan dari partai agar Airin mencari sosok bakal cawagubnya di Banten.

Baca Juga Diusung Demokrat Maju di Pilgub Jakarta, Heru Budi: Saya Masih Fokus Kerja! di https://www.kompas.tv/video/522025/diusung-demokrat-maju-di-pilgub-jakarta-heru-budi-saya-masih-fokus-kerja

#pdip #golkar #airinrachmi #pilkadabanten



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/522026/golkar-buka-lowongan-pendamping-airin-rachmi-di-pilgub-banten

Share This Video


Download

  
Report form