Tarif Diskon Dinilai Tak Manusiawi, Ribuan Pengemudi Ojol Gelar Demo

Katadata Indonesia 2024-08-29

Views 46

Ribuan pengemudi ojek online (ojol) dan kurir menggelar demo di depan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) pada Kamis (29/8). Mereka sepakat untuk tidak mengambil order secara serentak.

Mayoritas pengemudi ojol dan kurir mengaku keberatan terhadap regulasi pengiriman barang dan makanan. Mereka menilai, aplikator seperti Grab, Gojek, Maxim, ShopeeFood, dan InDrive berfokus pada perang tarif.

Lantas apa saja poin-poin tuntutan dalam aksi tersebut? Simak selengkapnya dalam video berikut.

Share This Video


Download

  
Report form