KOMPAS.TV - Dua hari lagi, calon Gubernur Jawa Timur akan menggelar debat perdana di Kompas TV.
Selama masa kampanye yang sudah digelar sejak akhir September lalu, apa saja program yang mulai diterima pemilih?
Untuk membahasnya, simak Rumah Pilkada bersama analis politik Universitas Brawijaya, Anang Sujoko.
Baca Juga Menilik Gagasan hingga Program Luluk, Khofifah, dan Risma di Pilgub Jatim! di https://www.kompas.tv/regional/546368/menilik-gagasan-hingga-program-luluk-khofifah-dan-risma-di-pilgub-jatim
#pilgubjatim #pilkadajatim #cagubjatim #khofifah #luluk #risma
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/546370/full-analis-politik-kupas-tuntas-kekuatan-3-srikandi-jawa-timur-siapa-unggul-di-debat-perdana