Geng Pendekar Silat Jarah Toko hingga Hajar Warga di Kediri

VIVA.co.id 2024-10-28

Views 302

VIVA – Sekelompok orang diduga pendekar silat menjarah toko di Kediri, Jawa Timur. Selain menjarah toko pelaku juga anarkis kepada warga. Peristiwa ini terjadi pada Minggu 27 Oktober 2024. Sejumlah polisi yang mengetahui hal ini langsung membubarkan kelompok tersebut.


Share This Video


Download

  
Report form