VIVA – Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengumumkan empat perintah eksekutif baru, termasuk rencana untuk membangun sistem pertahanan seperti Iron Dome yang dimiliki Israel.
Trump berkomitmen untuk memperkuat kemampuan militer AS melalui perintah eksekutif ini.